TTS SEJARAH MANUSIA PURBA DAN DUNIA

Mendatar

  1. Manusia purba yang ditemukan di gua didekat lembah neander, Jerman pada tahun 1856
  2. Fosil manusia purba yang ditemukan pada tahun 1940 di Dordogne, Perancis.
  3. Ras paling besar jumlahnya dan paling luas penyebarannya.
  4. Fosil manusia purba yang ditemuka di trinil, Jawa tengah oleh Eugene Dubois.
  5. Ras yang tergolong paling muda
  6. Tempat ditemukannya fosil manusia purba Pithecanthropus Erectus
  7. Tempat ditemukannya fosil manusia purba tertua di jawa
Menurun

  1. Gua tempat ditemukannya fosil manusia purba Sinanthropus Pekinensis
  2. Tempat ditemukannya fosil manusia purba di Bandung
  3. Penemu fosil manusia purba Meganthropus Palaeojavanicus
  4. Kerangka manusia purba yang ditemukan di Wajak, Tulungagung pada tahun 1889
  5. Penemu fosil manusia purba Pithecanthropus Erectus
  6. Pencetus teori evolusi
  7. Ras yang menjadi cikal bakal penduduk papua dan melanesia
  8. Tempat ditemukannya fosil manusia purba Meganthropus Palaeijavanicus

0 comments:

Post a Comment